Kesehatan Ibu dan Anak | Omrudi Blog-balita sehat ceria

Kesehatan Ibu dan Anak | Omrudi Blog-balita sehat ceria


Kesehatan Ibu dan Anak | Omrudi Blog

Posted: 27 May 2011 10:44 AM PDT


Namun kesehatan ibu perlu dijaga waktu hamil, melahirkan dan menyusui. Kelalaian atas hal ini dapat mengancam kesehatan ibu dan anak yang dikandung, yang selanjutnya menggangu kesehtana dan kebahagiaan keluarga.

Kesehatan ibu dan anak merupakan bagian dari pilar pembangunan bangsa. Negara dan bangsa juga akan menderita bila ibu, anak dan keluarga serta masyarkat tidak sehat.

Agar ibu hamil dan melahirkan bayi dengan aman dan sehat

Kesehatan ibu dan anak mempunyai kaitan pada saat ibu hamil dan melahirkan. Berikut beberapa hal yang dapat mendukung agar ibu hamil dan melahirkan bayi dengan aman dan sehat.

1. Periksa hamil, persalinan dan nifas pada bidan atau petugas kesehatan lainnya, termasuk imunisasi tetanus toksoid.
2. Punya catatan kesehatan ibu dan anak
3. Tahu tanda bahaya hamil
4. Perbanyak makan makanan sayuran segar
5. Lakukan senam hamil

Agar bayi dan anak balita sehat

1. Pantau tumbuh kembangnya sejak dalam kandungan melalui pemeriksaan oleh petugas kesehatan.
2. Rawat bayi baru lahir dengan seksama.
3. Asi esklusif.
4. Imunisasi lengkap.
5. Timbang anak secara rutin.
6. Beri vitami A secara berkala.

berat badan ideal bayi usia 3 bulan berapa ya kalau waktu lahir 2 <b>...</b>

Posted: 27 May 2011 08:24 AM PDT

Coba aja diliat di grafik berat badan, misalnya dari departemen kesehatan atau sumber lainnya (biasanya ada di Kartu Menuju Sehat). Kalau saya liat dari grafik dari depkes, berat 5,1 kg untuk bayi 3 bulan yang lahirnya 2,6 kg itu masih ideal. Dia masih berada antara batas bawah dan atas berat badan bayi di usianya, yaitu 4,5 kg (80% standar) dan 5,7 kg (standar). Tapi yang lebih penting berat badannya setiap bulan naik terus.

Semoga membantu yaa.. ^_^

0 Response to "Kesehatan Ibu dan Anak | Omrudi Blog-balita sehat ceria"

Posting Komentar